Struktur Organisasi dan Tata Kelola (SOTK) adalah Pedoman yang memberikan gambaran mengenai organ-organ yang ada di lingkungan Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Kasih Bangsa dalam melaksanakan aktivitasnya untuk mencapai Visi Misi, Tujuan dan Sasaran Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Kasih Bangsa dalam batasan tugas, pokok, wewenang serta tanggung jawabnya terhadap Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Kasih Bangsa.  
 
STIE Kasih Bangsa yang saat ini memiliki 2 (dua) Program Studi yaitu Program Studi Akuntansi dan Program Studi Manajemen dikelola dengan berpedoman pada dokumen SOTK yang mengacu pada Statuta sebagai peraturan dasar dalam pengelolaan STIE Kasih Bangsa. Bagan struktur organisasi STIE Kasih Bangsa adalah sebagai berikut : 
 
DOKUMEN SOTK